Latar Belakang 48 Menteri Kabinet Merah Putih Pemerintahan Prabowo-Gibran

Presiden Prabowo Subianto didampingi Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka mengumumkan 48 nama menteri Kabinet Merah Putih di Istana Merdeka, Jakarta, Ahad malam, 20 Oktober 2024. Dok: Sekretariat Presiden

IDEALOKA.COM – Presiden RI Prabowo Subianto mengumumkan 48 nama menteri di Istana Merdeka, Jakarta, Ahad malam, 20 Oktober 2024.

Beberapa di antaranya merupakan wajah-wajah lama yang pernah menjabat sebagai menteri di Kabinet Indonesia Maju Jilid 2 era pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin.

Read More

BACA: “Free Palestine” Menggema di Sidang MPR Pelantikan Prabowo-Gibran

Saat pengumuman nama-nama menteri, Prabowo didampingi Wakil Presiden RI Gibran Rakabuming Raka dan politikus Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad.

“Para menteri akan dilantik besok (Senin, 21 Oktober 2024) pukul 10.00,” kata Prabowo.

BACA: Ketika Prabowo Bicara Nepotisme di Depan Jokowi dan Gibran

Ke-48 menteri tersebut antara lain:

Bersambung Halaman 2……

Related posts

Leave a Reply